Cara Assembly Di Fusion 360
MufasuCAD.com – Assembly merupakan sebuah tool yang sering digunakan untuk menggabungkan 2 komponen atau lebih sehingga menjadi satu kesatuan. Dengan demikian, objek yang belum menjadi sebuah komponen tidak akan bisa di assembly.
Cara melakukan Assembly dengan cepat dan mudah
1. Berikut 2 objek yang akan dilakukan proses assembly, dan tentunya harus dalam mode komponen.
2. Jika belum, Pada boides pilih objek kemudian klik kanan dan pilih create component from bodies.
3. Setelah semua objek dalam mode component, Tekan j untuk mengaktifkan perintah join
4. Pilih titik di objek komponen pertama
5. Kemudian pilih titik di objek komponen ke 2
6. Secara otomatis objek akan berpindah
5. Anda pun bisa melakukan editing angle ataupun memindahkan objek berdasarkan sumbu x, y dan z
6. Klik ok untuk menyelesaikan perintah assembly
Leave a Reply